Asesmen & Evaluasi

Identifikasi & Tingkatkan
Kualitas Organisasi Anda

Tersedia alat evaluasi untuk membantu organisasi Anda dalam mengukur, mengidentifikasi, dan meningkatkan kualitas pendidikan mereka.

Manfaat:

Mengukur Kualitas & Kinerja: Menilai sejauh mana institusi Anda mencapai standar tertinggi.

Langkah dan Durasi: Tahapan dan estimasi waktu yang efektif-efisien sesuai kebutuhan.

Mendukung Pengambilan Keputusan Berbasis Data: Memberikan dasar data yang kuat untuk pengambilan keputusan.

Meningkatkan Efisiensi & Efektivitas: Memastikan sumber daya dialokasikan dengan maksimal.

Memberikan Jaminan Kualitas kepada Pihak Terkait: Membuktikan komitmen pada mutu pendidikan.

Mendorong Perbaikan Berkelanjutan: Memberikan dasar bagi peningkatan berkelanjutan.

Langkah Konsultasi Paideia

Kurikulum & Pembelajaran:

Memastikan kesesuaian dengan standar pendidikan.

Inklusivitas Sekolah:

Meningkatkan aksesibilitas dan inklusi.

Teknologi dalam Pembelajaran & Pengajaran:

Mengintegrasikan teknologi secara efektif.

Kelas yang Mendorong Keterampilan Abad ke-21:

Meningkatkan aksesibilitas dan inklusi.

Sistem & Infrastruktur Sekolah:

Memastikan sistem yang efisien.

Proses Evaluasi melalui Tahapan:

1.
Perencanaan

2.
Pengumpulan Informasi

3.
Evaluasi

4.
Analisis

5.
Persiapan Temuan

6.
Pelaporan

7.
Rekomendasi